cara merawat peripheral komputer

Tips merawat mouse


Mouse adalah periferal penting bagi sebuah komputer. Mouse memegang peranan penting dalam pengendalian dan input data pada sebuah komputer. Karena itu kita pasti akan merasa kesal jika mouseyang kita gunakan macet, terutama saat digunakan untuk menyelesaikanbanyak tugas. Karena itu, sebelum mouse kita sampai macet bahkan rusak, kita perlu rajin merawat dan membersihkannya. Jenis mouse yang paling banyak ditemui adalah mouse optic dan mouse bola (scroll). Untuk mouse bola, biasanya cukup seminggu sekali dibuka casingnya kemudian dibersihkan kotoran yang menempeldi bola and roda putarnya. Sedangkan untuk mouse optic, teknik perawatan dan pembersihannya justru lebih mudah,asalkan tetap hati-hati pada setiap komponennya. Untuk penggunaan mouse optic sendiri , usahakan mousepad dan kondisi sekitar dimouse dalam keadaan kering. Untuk langkah-langkah membersihkan mouse optic, pertama buka baut pada bagian bawah mouse, kemudian keluarkan komponen-komponen pada mouse. Nah, setelah semua komponen di keluarkan, bersihkanlah debu yang ada pada mouse dengan menggunakan kuas atau kain kering. Selanjutnya, bersihkan juga kotoran-kotoran yang terdapat pada casing mouse, dapat menggunakan kuas, kain ataupun menggunakan vacum cleaner khsusuuntuk membersihkan perangkat komputer. Setelah yakin semua bagian dibersihkan, pasang kembali setiap komponen mouse lalu casingnya.

Perawatan Keyboard


Bersihkan keyboard menggunakan kuas, karena keyboard sering terkena debu dan kotoran yang terselip diantara tombol-tombol keyboard. 2. Jika keyboard tidak terdeteksi oleh keyboard maka yang perlu dilakukan agar keyboard tetap terjaga misalmya sebagai berikut : - Matikan kembalo komputer dan cek apakah kabel keyboard telah terhubung dengan baik. - Jika perlu lepas dan tancapkan kembali kabel keyboard untuk menyakinkan bahwa koneksi sydah tepat. - Jika komputer dihidupkan lagi dan pesan kesalahan masih muncul kemungkinan pertama adalah keyboardnya rusak. - Coba dengan keyboard yang lain untuk memastikan bahwa keyboardnya yang rusa, jika denganmengganti keyboard pesan kesalahan masih tetap muncul, berarti bukan keyboard yang rusak,tetapi bisa saja port keyboard di motherboard yang rusak. 3. Untuk membersihkan keyboard dapat juga dengan menggunakan lap kering atau tisu basah untuk membersihkan kotoran cair. Dan untuk membersihkannya maka keyboard harys dibuka terlebih dahulu, membersihkannya harus sangat hati-hati karena sangat rawan dengan goresan dalam yang dapat mengakibatkan jalur putus


SUMBER: http://tomytkj.blogspot.com/2012/05/tips-merawat-peripheral-komputer.html

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Mematikan Suara Capture Kamera S60v3 Tanpa Aplikasi

Anti Netcut pada Windows 7